Lensa Toekang Potret...
Seperti gambar yang diabadikannya, nilai beberapa jenis kamera foto juga tak lekang oleh waktu. Meski kamera digital terus bermunculan, kamera lawas tetap eksis. Investasi yang tak sengaja ditanam saat menekuni hobi koleksi pernak pernik fotografi ini, ternyata bisa mendatangkan keuntungan.
Menekuni hobi fotografi tak hanya mendatangkan keasyikan. Meski begitu, di zaman yang serba canggih saat ini, kamera lawas atau jadoel tak pernah kehilangan pesonanya. Bahkan kini, nilai kamera berikut beragam lensanya itu bisa naik berlipat-lipat dan mendatangkan untung bagi kolektornya.
Namun, seiring datangnya era digital, banyak orang yang memburu kamera lawas sebagai barang koleksi. Ada pula yang menyimpannya sesaat, lalu dijual lagi saat harga naik. Beberapa jenis merek kamera atau lensa yang bisa mendatangkan untuk investasi jangka panjang salah satunya adalah merek Voigtlander.
Lensa kamera analog semacam ini populer pada tahun 1920-an, yang dahulu sempat prominen dimasanya. Tak sekedar pajangan, barang ini menyimpan banyak cerita tentang budaya kronologi perkembangan proses fotografi di Indonesia, tetapi juga semangat zaman yang dipancarkan koleksi lensa antik tersebut.
Meski lahir pada jaman penjajahan, namun harus diakui bahwa hasil fotografi saat itu telah berhasil memberi gambaran Indonesia pada jamannya. Tertarik memilikinya ?? SOLD OUT
Home » Kamera Koleksi » Lensa Antik Voigtlander
Lensa Antik Voigtlander
21:40
Unknown
Labels:
Kamera Koleksi
Popular Post
-
Exclusive Victorian Jewelry (1830-1900) present suggestions part two This time we would like to get your attention for an era that everybody...
-
Pisau lipat atau pisau saku yang djadoel ini adalah barang baru stok lama (New Old Stock). Jelas belum antik, tapi cukup lawas. Pisau lipat...
-
New lockets added to Jean Jean Vintage! a | WHIRLIGIG 1930s rhinestone locket b | LA MODE 1950s gold locket c | GAL PALS 1950s heart locket...
-
Hedonisme Dalam Potret Iklan Enamel... Gaya desain grafis Indies berkembang di masa kolonial Hindia Belanda dan mengalami puncak perkemban...
-
Dijual : 110 rb ( belum ongkir) Keterangan: Coin Thn 1921 (3pcs),-1913 ( 1pcs) (Klik " Baca Selengkapnya >>" untuk melhat ...






No comments:
Post a Comment