Home » Tin Toys Vintage » Tin Toys Trolley
Tin Toys Trolley
14:08
Unknown
Labels:
Tin Toys Vintage
Tin Toys Trolley MS-856
Meski dianggap kotor dan ketinggalan zaman, namun pesona mainan kaleng tetap memikat. Mainan asal China yang terbuat dari kaleng dan sempat menjadi favorit pada era 1970-an. Mainan buatan China sendiri berbeda dengan mainan pabrikan Jepang atau Hongkong yang punya merek dan standart kualitas sendiri.
Mainan China banyak merupakan industri rumahan. Namun demikian ada standart kualitas mainan yang diproduksi China, ada kode-kode tertentu dan nomor produksi, misalnya saja Trolley MS-856 (tidak menggunakan baterai dan didorong untuk menjalankannya)
Tin Toys "Trolley" ini mempunyai ukuran P.14 cm x L.6,5 cm x T.12 cm ini merupakan salah satu barang yang unik untuk dikoleksi. Setelah sekian puluh tahunan, tampaknya orang rindu lagi dengan masa lalu. Dan mainan jadul yang bertampang vintage ini kembali digemari orang. Harganya pun relatif menarik. Tertarik memilikinya ? SOLD OUT
Popular Post
-
Kotak Perhiasan China Peranakan Di kalangan istri pembesar ( Luitenant der Chineezen ), kelengkapan perabotan yang digunakan berbeda dari ra...
-
Barang antik ini sebuah mangkok bergambar ayam jantan dan betina lengkap dengan anaknya. Dilatar belakang tampak pemandangan gunung dan alam...
-
DIJUAL: KURSI KUNO MODEL BECAK UKURAN BESAR (SOLD/Sudah Terjual) Pernahkah anda membayangkan bagaimana model kursi di masa kira-kira 100-a...
-
Dijual : SOLD ( belum ongkir) (Klik " Baca Selengkapnya >>" untuk melhat Foto detailnya) ...
-
Ada sebuah buku bukan buku djadoel apalagi antik. Namun isinya wow ... antik Gan. Judul bukunya adalah Si Taloe. Siapakah Si Taloe ? Taloe a...
-
DIJUAL: KURSI KUNO MODEL BEMO 1 set kursi kuno yang berasal dari Jawa Tengah berbentuk unik seperti Bemo. Terbuat dari Kayu Jati dan anyaman...
No comments:
Post a Comment