Home » Arsitektural Heritage » Bovenlicht Art Nouveau
Bovenlicht Art Nouveau
22:11
Unknown
Labels:
Arsitektural Heritage
Rooster Besi Motif Sulur
Iron rooster adalah produk ventilasi udara dari besi tempa ditempatkan diatas pintu kayu jati dan jendela kayu jati yang merupakan khas arsitektur abad ke-19. Pengaruh Eropa dapat juga terlihat pada penggunaan motif Art Nouveau dalam ornamentasi jendela dan bukaan ventilasi untuk menghias bangunan-bangunan megah milik penguasa jajahan atau pengusaha karena lebih indah dan memiliki banyak detail.
Indonesia merupakan bekas jajahan Belanda selama lebih dari tiga ratus tahun. Hal ini tentu saja sangat berpengaruh terhadap gaya arsitektur di Indonesia. Rumah tinggal kolonial Belanda memiliki ciri khas pada bukaan bangunannya, dengan gaya yang diadopsi dari negara asal dengan penyesuaian terhadap iklim tropis di Indonesia.
Kerawang atau rooster bongkaran rumah tua ini mempunyai ukuran P.51,5 cm x L.49,8 cm. Pada rancangan bovenlicht angin-angin besi tempa motif sulur-suluran bangunan kolonial mempengaruhi sirkulasi bangunan tersebut dan aktivitas didalamnya. Tertarik memilikinya ?
SOLD OUT
Popular Post
-
Dijual : 75 rb ( belum ongkir) Keterangan : Panjang 35cm,Lebar 26cm (Klik " Baca Selengkapnya >>" untuk melhat Foto detail...
-
Pelengkap sepeda tua tas kulit lama ukuran 33x30 cm. Sesuai dipasang di sisi samping boncengan dan sepeda onthel terlihat lebih klasik. ...
-
Piring Rijsttafel Hotel Des Indes Hotel des Indes adalah hotel yang beroperasi mulai tahun 1856 hingga tahun 1960 di Weltevreden, Batavia ...
-
Telepon Putar jadul Bahan : Besi dan Bakelit Dimensi : 17 cm X 14 Cm X 18 cm Deskripsi : Telepon Jadul putar menarik untuk koleksi dan ...
-
Kertas Papier L' Inspecteur General Ada hal menarik dan bernilai dari kertas rokok linting , hal lain yang bisa saya temukan adalah asp...
No comments:
Post a Comment